July 27, 2010

Cara Mengatasi Partisi Hard Disk Yang Hilang

Partisi hard disk yang hilang, jangan biarkan itu terjadi karena bisa-bisa data yang penting yang terdapat dalam partisi akan ikut hilang juga. Tetapi anda jangan menyerah dulu, coba anda gunakan dengan bantuan software yang bernama “MiniTool Partition Recovery” yang dapat membantu anda untuk mengembalikan partisi yang hilang.

Partisi hilang bisa saja terjadi kapan saja tanpa ketidaksengajaan kita. Software ini bisa mendukukung berbagai file sistem, seperti IDE, FAT12, FAT16, FAT32, VFAT, NTFS, dan juga NTFS5

Info dan download : www.minitool-partitionrecovery.com/recoverymore.html
Ukuran : 5079 KB
Harga : Free

Seja o primeiro a comentar

Followers

  ©Tips Dan Informasi - Todos os direitos reservados.

Template by Dicas Blogger | Topo