February 23, 2010

Sony Ericsson Tidak Tergiur Memproduksi Ponsel Qwerty

Di saat vendor lain, sibuk berjualan ponsel TV dan Qwerty, Sonny Ericsson tetap setia dengan produk unggulannya yaitu selalu mengedepankan fitur multimedia. Dengan mengembangkan multimedia, langkah sonny ericsson jelas tidak populer untuk saat ini, lantaran pasar sedang hot-hotnya menyerap ponsel yang bentuknya seperti Blackberry atau ponsel yang Qwerty. Dan ini memang sangat berpengaruh sekali terhadap penjualan produk Sony Ericsson, dimana penjualan pada tahun 2009 dalam hal penjualan menurut Sony Ericsson tidak begitu memuaskan, sesuai apa yang diinginkan.

Namun bukan tidak mungkin jika di tahun atau tahun yang akan datang yaitu tahun 2010 sampai tahun ke depannya, trend Qwerty akan terbalik. Melihat fenomena yang terjadi, diperkirakan tahun depan era konvergensi multimedia, ponsel yang jauh lebih unggul atau jauh lebih menonjol terhadap multimedianya ketimbang fungsi komunikasi dan hal ini terbukti beberapa tahun yang lalu yang mengunggulkan dunia 3g, dan sekarang dunia 3g sudah tidak ada kabarnya lagi dan sampai saat ini belum ada kelanjutnya. Walaupun sudah ada rencana generasi ke-4 ( 4G ).

Sony Ericsson sudah ber eksperimen dengan Yari, Satio dan Aino., dan masih ada sederetan ponsel dari Sony Ericsson seperti Xperia X2, dan X10. Dan Sony Ericsson juga mengembangkan ponsel dengan material yang ramah lingkungan. Isue mengenai lingkungan juga diperkirakan akan mempengaruhi pola industri dan bisnis di tahun yang akan datang




Seja o primeiro a comentar

Followers

  ©Tips Dan Informasi - Todos os direitos reservados.

Template by Dicas Blogger | Topo